Rechercher dans ce blog

Thursday, September 15, 2022

Rapor Pemain Manchester United Saat Bekuk Sheriff: Ronaldo Akhirnya Cetak Gol, Eriksen Sebagus Biasanya! - Bola.net

Bola.net - Manchester United tampil tangguh untuk membekuk Sheriff Tiraspol dengan skor 2-0 dalam duel matchday 2 Grup E Liga Europa 2022/23, Kamis (15/9/2022) malam WIB.

Bertandang ke Zimbru Stadium, Moldova, MU harus menghadapi atmosfer intens dari suporter tuan rumah. Pasukan Erik ten Hag menunjukkan perbedaan level kedua tim.

taboola mid article

Kali ini gol pembuka MU dicetak oleh Jadon Sancho di menit ke-17. Setelahnya, Cristiano Ronaldo menggandakan keunggulan lewat eksekusi penalti di menit ke-39.

Sheriff terus melawan setelahnya, tapi MU tampil apik untuk mempertahankan keunggulan. Hasil ini pun menandai torehan tiga poin perdana MU.

Tidak hanya itu, pertandingan ini pun jadi kesempatan untuk skuad MU menjaga level performa di awal musim ini. Yuk simak rapor skuad MU selengkapnya, Bolaneters!

Adblock test (Why?)


Rapor Pemain Manchester United Saat Bekuk Sheriff: Ronaldo Akhirnya Cetak Gol, Eriksen Sebagus Biasanya! - Bola.net
Read More

No comments:

Post a Comment

RESMI Perpanjang Kontrak, Shin Tae-Yong: Mohon Dukungan Indonesia - Goal.com

Donny Afroni Indonesia World Cup Qualification AFC Tae-Yong Shin AFF Championship Liga 1 Erick berharap Tae-yong bisa membuat timn...