Rechercher dans ce blog

Sunday, September 25, 2022

Ramadhan Sananta, Debut Singkat Bisa Buat Satu Ancaman dan Kena Marah Marc Klok Sebelum Menangis - Bolasport

BOLASPORT.COM - Ramdhan Sananta menjadi pemain yang debut pada laga timnas Indonesia melawan Curacao, Sabtu (25/9/2022).

Performa apik Sananta di PSM Makassar menjadi alasan Shin Tae-yong akhirnya memberikan kesempatan bagi pemain berusia 19 tahun ini.

Berposisi sebagai penyerang, dia sukses menyumbangkan tiga gol dalam enam penampilan di Liga 1 2022/2023.


Baca Juga: Langsung Dipanggil Seusai Cetak Gol ke Gawang Curacao, Fachruddin Aryanto Ungkap Arahan Pelatih Timnas Indonesia

Debut Ramadhan Sananta terjadi pada menit ke-71.

Dia masuk menggantikan Dimas Drajad dan kedudukan saat itu skuad Garuda unggul 3-2.

Satu menit setelah masuk lapangan, Sananta salah menerima operan Pratama Arhan.

Pemain berusia 19 tahun ini akhirnya harus berduel dengan pemain Curacao Alexandro Markelo.

Baca Juga: Timnas Indonesia Bungkam Curacao, Rachmat Irianto: Hatur Nuhun Semuanya



Adblock test (Why?)


Ramadhan Sananta, Debut Singkat Bisa Buat Satu Ancaman dan Kena Marah Marc Klok Sebelum Menangis - Bolasport
Read More

No comments:

Post a Comment

Tiba di Venezia, Jay Idzes Langsung Latihan - detikSport

[unable to retrieve full-text content] Tiba di Venezia, Jay Idzes Langsung Latihan    detikSport Respect! Jay Idzes Tolak Gunakan Nomor 4...