Rechercher dans ce blog

Saturday, April 9, 2022

Transfer Persib Bandung, Ciro Alves Tinggal Selangkah, Gavin Kwan dan Ramai Rumakiek Juga Diincar - Banjarmasin Post

BANJARMASINPOST.CO.ID - Resmi mendapatkan dua pemain baru berlabel Timnas Indonesia, Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto, Persib Bandung dikabarkan masih akan berburu pemain lagi di Bursa Transfer Liga 1.

Pemain baru ini diproyeksikan untuk berlaga di Liga 1 2022 musim depan setelah sebelumnya melapas enam pemainnya.

Musim sebelumnya Persib Bandung keluar sebagai runner up Liga 1 2021-2022 setelah berhasil mengumpulkan 69 poin dari 34 pertandingan di Liga 1.

Pemain baru ini lah nanti akan mengganti posisi enam pemain yang dilepas itu.

Baca juga: Los Galacticos Ala Arema FC, 10 Pemain Top Diboyong, 4 Sudah Diumumkan, 6 pemain Sebelum Lebaran

Baca juga: Kejutan Persebaya di Bursa Transfer Liga 1, Merekrut Bek Asing dari Tim Terdegradasi

Untuk diketahui Persib Bandung tidak memperpanjang kontrak keenam pemain tersebut, setelah kontraknya habis seiring Liga 1 2021-2022 berakhir.

Mereka yakni Esteban Vizcarra, Indra Mustafa, Mario Jardel, Gian Zola, Supardi Nasir, M Rashid dan Bruno Cantanhede.

Untuk dua pemain tengah Persib bandung sudah memiliki Duo Persebaya Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto.

Sementara untuk posisi striker Persib kabarnya sudah memastikan mendapatkan jasa Ciro Alves.

Bahkan Ciro Alves dikabarkan tinggal diumumkan saja lagi untuk diperkenalkan.

Masih di posisi striker Ramai Rumakiek juga masuk rumor Persib Bandung.

Dengan usianya yang masih belia, dia membutuhkan menit bermain reguler plus kompetisi tertinggi untuk menambah pengalaman.

Adblock test (Why?)


Transfer Persib Bandung, Ciro Alves Tinggal Selangkah, Gavin Kwan dan Ramai Rumakiek Juga Diincar - Banjarmasin Post
Read More

No comments:

Post a Comment

Pelatih Vietnam Soroti Timnas Indonesia Jelang Piala AFF 2024 - Kompas.com

[unable to retrieve full-text content] Pelatih Vietnam Soroti Timnas Indonesia Jelang Piala AFF 2024    Kompas.com Jelang Piala AFF 2024,...